Polsek Warungkiara Laksanakan Patroli Malam Antisiapasi Gangguan Kamtibmas

    Polsek Warungkiara Laksanakan Patroli Malam Antisiapasi Gangguan Kamtibmas
    Polsek Warungkiara Laksanakan Patroli Malam Antisiapasi Gangguan Kamtibmas

    Sukabumi - Polsek Warungkiara Polres Sukabumi Polda Jabar, Patroli malam guna jaga situasi Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Warungkiara Selasa malam (05/06/2023).

    Kapolsek Warungkiara AKP H Nandang Herawan S.Pd menuturkan bahwa patroli jajaran Polsek Warungkiara kami laksanakan mulai pukul 22.00 WIB malam tadi sampai dengan dini hari guna mengantisipasi berkumpul nya geng motor, anak anak remaja yang mabuk, serta memantau giat giat pos ronda di wilayah hukum Polsek Warungkiara." Ujar Nandang

    Masih Nandang mengatakan, Kegiatan tersebut merupakan implementasi dari program Kapolres Sukabumi AKBP Maruly pardede S.H., S.IK., M.H yaitu AA DEDE (agamis aman dedikasi empati damai efektif dan efisien)."tambah Nandang

    Alhamdulillah Selama Pelaksanaan Kegiatan Patroli Malam berjalan dengan aman dan Kondusif, Tidak ada kejadian yang menonjol.

    Polres Sukabumi Polda Jabar, Kapolres Sukabumi Akbp Maruly pardede, kasi Humas Polres Sukabumi.

    polres sukabumi poldajabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Sat Reskrim Polres Sukabumi Siap Dengarkan...

    Artikel Berikutnya

    Respon Cepat Anggota Polisi di Parungkuda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden

    Ikuti Kami